4.6( 8864)
Jumat, 08 Maret 2013

REFLEKSI DIRI

Sahabat..Ada sebuah FAKTA HUKUM SEMESTA yang harus kita terima..
Bahwa setiap makhluk hidup PASTI MATI,
Bahwa sesungguhnya kita semua tlah DI VONIS MATI,
Meski kita tidak pernah tahu kapan EKSEKUSI itu akan di laksanakan..

Lalu mengapa kita masih sibuk terus untuk :
Menjatuhkan orang lain?
Mengalahkan orang lain?
Merusak kehidupan orang lain?
Menyakiti dan melukai perasaan orang lain?

Lalu mengapa kita malah sibuk sekali :
Mengoleksi sebanyak2nya Rumah,Mobil,Ruko,Apartement dll?
Mengumpul2kan dan menghitung2 kekayaan kita?
Ingin menguasai sebanyak2nya tanah,kebun dan sawah?
Ingin memiliki sebanyak2nya perhiasan yang ada di dunia?
Padahal itu semuanya jelas sekali TIDAK BISA MENOLONG KITA,
Padahal itu semuanya TIDAK PERNAH BISA KITA BAWA,
Saat panggilan eksekusi itu TIBA?

Mengapa kita tidak mempersiapkan diri untuk datangnya masa eksekusi itu?
Sudah cukupkah bekal untuk akheratmu?
Seperti apa kamu ingin di kenang?
Sebagai siapa kamu ingin ditulis dalam sejarah kehidupan?

0 komentar:

Posting Komentar

 
;